Sebesar Apa Kapasitas Lambung Si Kecil Pada Usia 0-12 Bulan

Hi Mamy, dalam proses tumbuh kembang si Kecil tidak hanya fisik si Kecil saja yang mengalami perkembangan, namun tubuh bagian dalam atau organ si Kecil pun ikut mengalami pertumbuhan. Salah satu yang mungkin membuat Mamy penasaran adalah ukuran lambung si Kecil sejak lahir hingga berusia 12 bulan.

Kapasitas lambung si Kecil akan semakin bertambah seiring bertambahnya pula usia si Kecil. Tentunya akan semakin banyak makanan atau ASI yang bisa ditampung dalam lambungnya begitu si Kecil sudah berusia lebih dari 12 bulan. Nah, sebesar apa sih perkembangan lambung si Kecil? 

 

Usia Si Kecil

Daya Tampung Lambung

Ukuran Lambung

1-2 Hari

5 - 7 ml (1 ½ sendok teh)

Buah Ceri

3-4 Hari

22 - 27 ml (2 sendok makan)

Buah Kenari

1 Minggu

45 - 60 ml (1/2 cup/gelas belimbing)

Aprikot

1 Bulan

80 - 150 ml (1/2 cup/gelas belimbing)

Telur Ayam

4 Bulan

120 - 180 ml

Buah Jeruk

6 - 12 bulan

550 - 720 ml

Bola Tenis

 

Semoga info yang Poko bagikan kali ini bisa bermanfaat ya..

Yuk, share ke teman dan keluarga lainnya agar semakin banyak yang mengetahui tentang info ini.

 

 

 

• Bila ada topik yang Mamy inginkan untuk diangkat pada artikel MamyPoko yuk inbox usulan Mamy di FB MamyPoko Indonesia atau direct message di IG MamyPokoID

• Jangan lupa untuk bergabung di Pokojang Point Program untuk dapat hadiah sesuai pilihan

update : 12.01.2022

Fitur Favorit Poko menggunakan data dari cookie browser Mamy, Jika Mamy menggunakan Safari di iPhone atau iPad, harap matikan fungsi Private Browsing. Harap diketahui bahwa membersihkan cookie akan menghapus halaman favorit yang telah didaftarkan.

Share on