Manfaat si Kecil Main Air Liur

Mamy.. siapa disini si Kecilnya suka sekali main air liur?? Jangan dilarang ya Mamy, karena faktanya bermain air liur punya manfaat bagi tumbuh kembang si Kecil lho..

Bayi yang mengeluarkan dan memainkan air liurnya disebut dengan istilah "blowing raspberry". Kebiasaan tersebut biasanya dimulai pada usia 2 bulan dan akan semakin sering dilakukan pada usia 5 bulan.

 

Jangan dihentikan yaa, karena... 

  1. Latihan Otot Wajah
    Membantu si kecil melatih otot-otot yang diperlukan untuk menggerakan bibir. Hal ini juga mampu meningkatkan kekuatan bibir untuk menghisap air dari gelas. 
     

  2. Mengoceh
    Mampu membantu perkembangan bahasa dan kemampuan berbicara si Kecil.
     

  3. Pertumbuhan Gigi
    Kelebihan air liur yang dihasilkan si Kecil ketika bermain liur akan membantu melunakkan gusi, sehingga siap untuk pertumbuhan gigi pertamanya.

 

 

Semoga info yang Poko bagikan kali ini bisa bermanfaat ya..

Yuk, share ke teman dan keluarga lainnya agar semakin banyak yang mengetahui tentang info ini.

 

• Bila ada topik yang Mamy inginkan untuk diangkat pada artikel MamyPoko yuk inbox usulan Mamy di FB MamyPoko Indonesia atau direct message di IG MamyPokoID

• Jangan lupa untuk bergabung di Pokojang Point Program untuk dapat hadiah sesuai pilihan

update : 12.12.2023

Fitur Favorit Poko menggunakan data dari cookie browser Mamy, Jika Mamy menggunakan Safari di iPhone atau iPad, harap matikan fungsi Private Browsing. Harap diketahui bahwa membersihkan cookie akan menghapus halaman favorit yang telah didaftarkan.

Share on